bebas bayar, pembayaran mudah dan cepat, transaksi online, pembayaran tagihan dan tiket, transfer dana online

Terhangat

Cara mengganti Template Blogspot

Cara mengganti Template Blogspot

- Hallo sahabat Carabuatblo9, terimakasih telah mampir ke blog yang sangat sederhana ini. dalam pembahasa kali ini izinkan saya untuk menyampaikan sebuah artikel dengan judul Cara mengganti Template Blogspot, dan sebelumnya, saya berharap dengan adanya postingan kali ini bisa menambah wawasan dan informasi anda sebagai pencari informasi. dan semoga postingan kali ini bisa membawa manfaat baik untuk saya selaku penulis maupun untuk anda sebagai pengunjung, Amiiin

Oke, sebelum anda membaca artikel Cara mengganti Template Blogspot sebaiknya anda juga membaca artikel-artikel yang sudah pernah saya bahas sebelumnya, dimana artikel ini bisa anda lihat pada daftar dibawah ini.

Artikel Rekomendasi Lainya


Cara mengganti Template Blogspot

Setelah anda berhasil Membuat Blog, silahkan untuk merubah template blog tersebut. Template merupakan bentuk tampilan dan tata letak dari sebuah blog. Agar tampilan blog yang kita miliki sesuai dengan keinginan kita dan disukai oleh pengunjung, tampilan tentu saja harus menarik. Selain itu template juga berfungsi untuk memudahkan pengunjung lain dalam berselancar artikel-artikel yang ada pada blog.

Untuk mengganti template pada blogspot dapat dilakukan dengan 2 cara, yaitu :

  1. Dengan menggunakan Template Designer atau
  2. Dengan menggunakan Template dari Layanan Pihak ketiga / template hasil karya para blogger yang lain.

Pada tulisan kali ini saya hanya membahas Cara mengganti Template Blogspot karya para blogger. Sebelum melakukan penggantian template, silahkan anda download terlebih dahulu template yang akan digunakan. Sebagai referensi, anda dapat mencari Template Blog disini. Atau disitus penyedia template yang popular seperti : BTemplates dan ZoomTemplate.

Langkah-langkah apa saja yang dilakukan untuk mengganti template ?

  1. Login ke Blogger anda, lalu pilih menu Design > Edit HTML.
    Cara Mengganti Template Blogspot
  2. Kemudian pada bagian Backup / Restore Template pilih tombol Browse.
    Cara Mengganti Template Blogspot
  3. Carilah letak file template yang telah di download sebelumnya. Format file yang akan diupload harus berformat .xml.
    Cara Mengganti Template Blogspot
  4. Setelah itu klik tombol Upload.
  5. Blogger akan meminta kita untuk mengkonfirmasi penghapusan gadget pada template yang sebelumnya. Klik tombol DELETE WIDGETS untuk menghapusnya.
    Cara Mengganti Template Blogspot
  6. Proses merubah template telah berhasil dilakukan. Klik link View Blog untuk melihat hasil perubahan dari template.
    Cara Mengganti Template Blogspot

Lakukan langkah yang sama jika anda masih ingin merubah templatenya.



Demikianlah Artikel Cara mengganti Template Blogspot

ini saya sajikan khusus untuk para pengunjung tercinta. semoga artikel Cara mengganti Template Blogspot, ini bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sekian postingan kali ini. dan jangan lupa untuk memberikan sedikit kenangan berupa komentar sebagai tanpa jejak anda dalam kunjungan ke blog jelek ini

Terimakasih anda telah membaca artikel yang berjudul Cara mengganti Template Blogspot artikel ini diberi link https://carabuatblo9.blogspot.com/2011/06/cara-mengganti-template-blogspot.html Semoga artikel ini bisa bermanfaat.

0 Response to "Cara mengganti Template Blogspot"

Post a Comment

Semua Komentar akan dimoderasi terlebih dahulu, dan saya akan langsung menghapus komentar yang tidak berkaitan dengan artikel diatas.

Terimakasih atas kunjungan anda,

Best regard's
Kunciblogger